Selain dapat mengurangi risiko komplikasi kehamilan, protein juga berfungsi sebagai berikut:
- Sebagai sumber kalori. - Sebagai zat pembangun atau pembentuk serta memperbaiki jaringan tubuh pada janin seperti otot, tulang, mata kulit, jantung dan hati. - Berperan dalam pembentukan darah - Membantu pembentukan darah, cairan ketuban dan sel-sel janin agar sempurna
- Berguna dalam pertumbuhan jaringan dan plasenta bahkan otak - Membentuk antibodi bagi perempuan hamil dan janin.
- Menjaga kesehatan tulang perempuan hamil dan janin.
Konsultasikan kondisi kehamilan anda bersama SamMarie Family Healthcare.